Senin, 29 November 2010

Binatang unik Matamata Turtle (kura-kura)

Matamata Turtle ini ditemukan dirawa-rawa daerah perairan yang sangat dangkal sekali, bahkan bila dilihat dari bentuknya sungguh sangat menyeramkan sekali, Matamata Turtle ini merupakan spesies air tetapi dia sangat menyukai hidup di perairan dangkal bisa dibilang mirip dengan hidup buaya, Matamata Turtle ini memiliki bentuk seperti kura-kura namun kulit yang dimiliki sangat kasar dan seperti terjal.



Matamata Turtle ini bergerak sangat lambat merupakan blackwater sungai dan juga tinggal di kolam stagnan mulai ke Bolivia utara, timur Peru, Ekuador, Kolombia timur, Venezuela, Guianas, dan Brazil utara dan pusat. Matamata Turtle ini memiliki moncong yang bisa mencapai permukaan untuk bernapas. Wow...unik sekali ya...meski terlihat menyeramkan dan aneh.